Cek IMEI Iphone – sangatlah penting untuk mengetahui keaslian dari merek atau tipe Iphone yang sedang anda gunakan. International Mobile Equipment Identity atau sering disingkat dengan sebutan IMEI merupakan identitas nomor yang dikeluarkan oleh smartphone Iphone tentunya.
Jika bisa dianalogikan dengan identitias, IMEI merupakan KTP dari sebuah Iphone tersebut. Dan Iphone juga merupakan salah satu Smartphone termahal atau sering disebut dengan iphone sultan.
Nah, pada kesempatan kali ini pencariilmu akan memberikan cara cek ime iphone dengan mudah. Cara check imei iphone ini sangatlah mudah yang terpenting anda tahu bagaimana cara cek imei dari smartphone milik anda.
Sebelum kita lanjut kepembahasan cara cek imei iphone, setidaknya kita tahu apa itu imei iphone. Berikut penjelasan mengenai imei iphone dibawah ini
Sekilas IMEI iPhone
IMEI merupakan kepanjangan dari International Mobile Equipment Identity ialah nomor seri yang diberikan oleh Global System for Mobile Communications Association atau sering disebut dengan sebutan GSMA.
Untuk mengetahui apakah Iphone anda resmi ialah dengan melihat nomor ime dari smartphone iphone milik anda atau anda bisa cek imei iphone resmi atau tidak iphone milik anda tersebut
Kemudian apa fungsi dari IMEI Iphone? nah dibawah ini pencariilmu akan memberikan beberapa penjelasan mengenai fungsi imei iphone.
Fungsi IMEI iPhone
Ada beberapa fungsi yang bisa pencariilmu berikan kepada pembaca setia pencariilmu mengenai fungsi dari iphone tersebut. Sebelumnya pada cara cek imei iphone ini, cara yang terkait diantaranya: cek imei online, cek imei iphone resmi ibox, cek imei iphone iunlocker, cek imei iphone internasional, kemenperin cek imei dan kode cek imei iphone
1. Fungsi Imei Iphone: Melihat spesifikasi Iphone
Nah, untuk mengetahui spesifikasi dari iphone yang anda miliki atau akan membeli iphone, anda bisa melihat imei tanpa harus mengotak-atik smartphone iphone tersebut.
Dengan menggunakan ime atau cek ime iphone anda sudah mengetahui spesifikasi dari hp Iphone milik anda
2. Fungsi Iphone: Blokir Ketika Kehilangan atau Dicuri
Nah, selain mengetahui spesifikasi dari iphone, imei iphone juga bisa memblokir iphone tersebut ketika kehilangan ataupun dicuri.
Jadi, anda bisa cek imei iphone inter dan mengetahui cara cek imei iphone agar anda bisa mengetahui lokasi iphone milik anda ketika kehilangan ataupun dicuri.
Dan tentunya masih banyak fungsi dari imei iphone yang tidak bisa disebutkan satu persatu oleh pencariilmu kepada pembaca setia pencariilmu.
Cara Cek IMEI iPhone
Nah, dibawah ini pencarilmu akan memberikan cara cek IMEI iphone milik anda baik secara online, cek ime iphone icloud, cek ime iphone icox, cek imei iphone resmi, cek ime iphone asli atau paslu. Berikut cara yang bisa anda gunakan untuk mengetahui imei iphone anda
1. Cek IMEI Iphone Dibagian Belakang
Nah, jika anda ingin mengetahui imei iphone ketika anda baru saja membeli iphone baik iPhone 13 Pro Max, iPhone 13 Pro, iPhone 13, iPhone 13 mini, iPhone 12 Pro Max, iPhone 12 Pro, iPhone 12, iPhone 6, iphone 6, iphone 7, iphone 8 baik yang plus ataupun tidak diblakang dosbox iphone terdapat imei dari iphone tersebut.
Cara ini cukup mudah dilakukan hanya dengan melihat belakanga dosbox iphone anda sudah bisa melihat imei dari iphone milik anda.
2. Cek IMEI Iphone Melalui Setting
Cek IMEI iphone asli melalui menu setting iphone sangatlah mudah ya tentunya anda harus mempunyai iphone terlebih dahulu.
Baca juga: cara cek IMEI xiaomi
Cara cek imei iphone melalui setting bisa melihat atau ikuti langkah dibawah ini : Buka setting>> pilih menu general >> terlihat jelas IMEI iphone milik anda
Check IMEI iPhone Iunlocker
Nah, jika anda ingin melihat apakah imei iphone anda asli atau palsu anda bisa mengeceknya melalui situs Iunlocker.
Pada situs tersebut anda diintruksikan untuk memasukkan imei iphone milik anda dan secara otomatis akan terpapar jelas spesifikasi dari iphone milik anda.
Atau anda bisa melihat apakah imei dari iphone anda asli atau palsu bahkan anda bisa cek apakah imei iphone anda masih aktikf atau tidak.
Cek IMEI Iphone Resmi Ibox
Nah, selain dengan cara-cara yang sudah pencariilmu berikan diatas, anda jua bisa melihat atau cek imei iphone anda secara resmi melalui situs online atau cek ime iphone online.
Baca juga: Cara cek IMEI Oppo
Caranya cukup mudah yakni anda buka situs dari kemenperin dan secara otomatis anda akan melihat jawaban dari situs tersebut apakah imei iphone milik anda masih aktif ataukah sudah tidak aktif alias terblokir.
Cara ini bisa anda gunakan pada jenis iphone resmi ibox lo sob (Mungkin ketika anda sedang iseng-iseng saja).
Cek IMEI iPhone Internasional
Nah, jika anda ingin mengetahui IMEI iphone anda dengan lokal atau internasional anda bisa melihat atau mengikuti langkah-langkah dibawah ini.
Berikut langkah cek imei iphone internesional:
- Pertama, buka situs appleid.apple.com
- Masuk dengan id apple anda
- Secara otomatis akan tedapat imei iphone
- Selesai
Nah, itulah cara cek imei iphone internasional dengan mudah melalui situs resmi dari iphone. Cara ini sangat mudah dilakukan jika anda suah tahu tekniknya
Akhir Kata
Cukup sampai disini dulu ya sob pembahasan kita mengenai Cek IMEI Iphone dengan mudah. Cara diatas bisa teman-teman lakukan atau tiru untuk mengetaui IMEI iphone anda. Semoga bermanfaat